Mengatasi error Hosted Wordpress : Tampilan Blank

kali ini saya akan coba share bagaimana cara mengatasi tampilan wordpress yang blank alias putih tanpa noda saat mengganti dan mengaktifkan theme baru. Kejadian ini saya alami kemarin dimana blog ane yang berplatform hosted wordpress tampilannya putih. Bahkan untuk masuk ke halaman admin wordpress pun tidak bisa karen hal tersebut. Untuk mengalai hal tersebut berikut tips sederhanacara mengatasinya:
  1. masuk ke cpanel agan dan masuk ke file manager. atau bisa juga dengan bantuan FileZilla.
  2. cari folder themes agan di wp-content\themes
  3. rename folder themes agan yang menjadikan masalah tadi misal : themesrusak menjadi themesrusak3
  4. Kemudian rename themes lain yang ada dan work menjadi nama theme yang bikin masalah tadi (themes default wordpress juga tidak masalah). Misal :Twentyone menjadi themesrusak.
  5. Selesai..
Setelah hal diatas dilakukan kita bisa masuk ke halaman admin wordpress kita. Sesederhana itu.. Tinggal delete theme yang bikin masalah tadi. Mudah bukan.. Semoga bermanfaat.. 


NB: Tips diatas bekerja untuk masalah situs wordpressku. Kemungkinan juga akan bekerja pada situs agan. Jika tidak bekerja tanya saja pada mbah google hehe..
NB update : ternyata ada fitur theme baru yang diinstal crash dengan plugin yang sebelumnya telah terinstal. untuk menginstall theme yang tadniya ngeblnk tadi, sebelum mengaktifkannya, deactivate dulu semua plugin. 
Previous
Next Post »